Kritik dan saran silahkan disini

PESAWAT DINAS PRESIDEN INDONESIA YANG SUPER CANGGIH DAN MEWAH

AIR FORCE ONE RI,  pesawat kepresidenan RI ini dipesan dengan pertimbangan biaya sewa pesawat yang tinggi , Sedangkan  negara indonesia adalah negara kepulauan yang tentu saja setiap saat membutuhkan sarana penerbangan untuk mengunjunginya.

 


Seringnya presiden RI , melakukan kegiatan di luar negeri adalah salah satu penyebab mengapa perlu Presiden memiliki Pesawat Pribadi. Pesawat RI ini memiliki panjang 39,5 meter, panjang sayap 35,8 meter , tinggi ekor 12,5 meter , diameter 3,37 meter .

 


sementara untuk Interiornya pesawat, memiliki panjang 29,97 meter dengan tinggi 2,16 meter dan lebar 3,53 meter.
 


Pesawat produksi Boeing Bussines Jet 2 Green Aircraf (BBJ2) dibeli dengan harga Rp 820 miliar atau setara dengan us$91,2 juta, tentu saja harga itu berupa harga badan pesawat senilai us$58,6 juta , untuk interior Us$27 juta , untuk pembelian sistem keamanan Us$4,5 juta dan biaya administrasi pemebelian pesawat Us$1,1 Juta.

pesawat ini memiliki navigasi kusus , peralatan komuikasi yang super canggih. interior beruba ruang utama presiden , toilet , ruang rapat, ruang konferensi , ruang tamu dan ruang makan.

Pesawat RI ini mampu menjelajah dan terbang jauh dengan waktu sekitar 10 sampai 12 jam, mampu memuat robongan presiden dan rombongan sebanyak 70 orang, 

dengan kecepatan 871 kilometer perjam, daya tampung 39.539 liter bahan bakar, jelajah sejauh 10.344 kilometer penumpang sedang, jelajah sejauh 6,630 kilometer dengan kapasitas penumpang maksimal.

Ditulis oleh: news kompalmedia Updated at : 5:17:00 PM

0 komentar:

Post a Comment

komentarlah yang bijak dan membangun
Bila mengambil artikel , tautkan link http://kompalkampul.com

 




SUKA " BILA ARTIKEL BERMANFAAT


×