Kritik dan saran silahkan disini

APAKAH MANFAAT OMEGA TIGA BAGI KESEHATAN ?

Apa sebenarnya omega 3


Omega tiga adalah jenis asam lemak tak jenuh, sangat bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan , bagi balita sebagai pembantu proses pertumbuhan sedangkan bagi orang dewasa adalah sebagai penjaga kesahatn tubuh.
sebenarnya tubuh manusia mampu menghasilkan asam lemak sendiri, namun tubuh tidak mampu untuk memproduksi omega 3 dan 6, padahal omega tersebut sangat dibutuhkan untuk tubuh sehingga omega hanya dapat di penuhi dengan cara asupan atau makanan yang bergizi dan sehat.

manfaat omega 3 ( tiga ) sendiri sebenarnya bagi tubuh sangat banyak diantaranya yaitu:

Untuk saraf 
  1. membantu menurunkan tekanan darah ,agar terhindar dari resiko terkena penyakit stroke
  2. Mencegah kepikunan atau membantu mencegah gangguan ingatan pada orang tua yang sudah lanjut usia.
Untuk Jantung
 mencegah terjadinya pembekuan darah, yang mengakibatkan pada resiko kkematian
  1. menurunkan jenis lemak yang tidak baik dalam tubuh 
  2. membatu meningkatkan kolesterol baik atau HDL , yang tentu saja sangat bermanfaat untuk tubuh
Untuk persendian
  1. bagi siapa saja yang mempunyai penyakit sendi , diataranya rematik,nyeri sendi, atau pengapuran ,osteoarthritis , sebaiknya banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung omega tiga, karena hal itu akan membantu pnyembuhan dengan keguanaan sebagai anti peradangan.
sebenarnya semakin banyak omega tiga yang ada dalam tubuh tentu saja hasilnya akan lebih maksimal bagi kesehatan tubuh kita.

JENIS DAN SUMBER MAKANAN SEHAT YANG BANYAK MENGANDUNG OMEGA 3 , 6

Ditulis oleh: news kompalmedia Updated at : 7:10:00 AM

0 komentar:

Post a Comment

komentarlah yang bijak dan membangun
Bila mengambil artikel , tautkan link http://kompalkampul.com

 




SUKA " BILA ARTIKEL BERMANFAAT


×