Kritik dan saran silahkan disini

CARA PENGOLAHAN TANAMAN HERBAL CIPLUKAN

obat herbal ,adalah obat yang harusnya benar-benar didapat dari alam dan proses peramuannya masih dengan metode alami, kalau sudah diolah-olah ,berarti semi alami mungkin ya..

oke.
kita akan bagi bagi cara dalam perebusan tanaman ciplukan agar ciplukan siap dikonsumsi untuk membantu proses penyembuhan.

ciplukan sangat berguna untuk berbagai macam penyakit dalam, coba buktikan dan rasakan sendiri

berdasarkan pengalaman
kalau untuk takaran yang diberikan sipenjual, untuk membantu proses penyembuhan penyakit apa saja.

  1. 1/4  kg tanaman,yang berupa daun akar batang, direbus dengan air 1,5 liter, sampai mendidih, hingga kurang lebih menjadi 1 liter,
  2. Kemudian di diinginkan dulu lalu airnya diminum, satu hari 3 gelas, pagi ,siang dan sore
  3. Ampas ramuan tadi jangan dibuang, simpan, di kulkas, karena bisa di masak lagi 1 kali rebusan , dengan perbandingan 1 liter air menjadi kurang lebih 750 mili  liter ,nah bisa dikonsumsi lagi kan.

berdasarkan sumber lain
1. Diabetes Mellitus
    Bahan: tumbuhan ciplukan yang sudah berbuah dicabut beserta
    akar-akarnya dan dibersihkan.
    Cara membuat: dilayukan dan direbus dengan 3 gelas air sampai
    mendidih hingga tingga 1 gelas, kemudian disaring
    Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari.
2. Sakit paru-paru
    Bahan: tumbuhan ciplukan lengkap (akar, batang, daun, bunga dan
    buahnya).
    Cara membuat: direbus dengan 3-5 gelas air sampai mendidih dan
    disaring.
    Cara menggunakan: diminum 3 kali sehari 1 gelas.
3. Ayan
    Bahan: 8-10 butir buah ciplukan yang sudah dimasak.
    Cara menggunakan: dimakan setiap hari secara rutin.
4. Borok
    Bahan: 1 genggam daun ciplukan ditambah 2 sendok air kapur sirih.
    Cara membuat: ditumbuk sampai halus
    Cara menggunakan: ditempelkan pada bagian yang sakit.


JANGAN LUPA , proses perebusannya lebih baik dan bagus , menggunakan gerabah seperti dibawah ini
untuk harganya saya gak tahu gan, cari sendiri infonnya ya. atau mungkin bisa beli sekalian di tempat penjual tanaman ciplukan.untuk gambar seperti diibawah ini




Ditulis oleh: news kompalmedia Updated at : 5:51:00 PM

0 komentar:

Post a Comment

komentarlah yang bijak dan membangun
Bila mengambil artikel , tautkan link http://kompalkampul.com

 




SUKA " BILA ARTIKEL BERMANFAAT


×