Jangan sepelekan bila saat buang air besar bercampur dengan darah dan terasa perih di lubang buang.
Ambien atau wasir dapat terjadi pada siapa saja , tidak mengnal tua atau muda , itu terjadi karena gangguan pada lubang pembuangan , dimana bibir pembuangan mengalami bengkak dan disertai dengan pendarahan.
Penyebab wasir atau ambien diantaranya
- Terlalu banyak duduk atau berdiri
- Kurang makanan yang mengandung serat
- Mengangkat beban yang terlalu berat
- Perut terasa mual dan perih ingin buang air besar terus namun susah
- Susah buang air besar
- Terasa gatal pada disekitar lubang pembuangan
- Terdapat bercak darah ketiaka buang air besar
- dll.
- Banyak mengkonsumsi makanan berserat
- Minum air putih
- Olahraga yang teratur
- Jangan terlalu banyak duduk
wair atau ambien sendiri sebenarnya terjadi penyumbatan aliran darah diarea pembuangan, jadi untuk pengobatannya hanya dengan meklancarkan sirkulasi darah yang talah terganggu atau tidak normal sehingga terjadi benjolan atau tonjolan yang mengganggu saat buang air besar.
dan untuk pengobatannya disarankan agar jangan sampai operasi atau pengangkatan aera yang menagalami pembengkakan, karena itu sangat beresiko tinggi ,bagian yang dioperasi adalah bagian pembuangan , sehingga area itu tentuanya banyak kuman dan bakteri.
kebanyakan orang yang telah melakukan operasi wasir atau ambien menyarankan agar mencari banyak cara dan solusi untuk pengobatannya sebelum menuju kejalur operasi.
karena biasanya setalah dioperasi kedaan pembuangan tidak akan seperti dulu lagi , atau bisa disebutkan beberapa kasus lobang buang tidak akan tertutup seratus persen , apalagi kalau kita sedang mengalami capek atau kondisi cukup lelah.
0 komentar:
Post a Comment
komentarlah yang bijak dan membangun
Bila mengambil artikel , tautkan link http://kompalkampul.com