Kritik dan saran silahkan disini

CARA MENGETAHUI APAKAH BLOG TERKENA BANNED GOOGLE ATAU TIDAK

Membuat blog dan menulis artikel tentu saja dapat  menambah ilmu bagi kita, karena setiap orang yang mulai menulis artikel tentu saja dia  mencari sumber inspirasi dari web atau blog yang lain.
dan dalam membuat blog tentu saja ada peraturan - peraturan yang harus kita jalankan, karena kalau melanggar peraturan dan kebijakan google, blog kita bisa terkena banned, apalagi blog yang menggunakan domain dan hostingnya google, yaitu blogspot .

ketika blog terbanned tentu saja sang pemilik akan menyesal , karena artikel yang kita buat akan sia-sia, karena kata kunci yang ada , tidak akan muncul di mesin pencarian, penyebab blog terbanned adalah banyak sekali, mungkin karena isi konten , dan bisa saja karena kesalahan yang lain,  misal hasil kopian dari blog lain,

ketika blog terbanned tentu saja pengunjung blog jadi tidak ada, dan itu masih mendingan karena yang lebih parahnya lagi blog  dengan domain blogspot di hapus oleh google.

untuk mengecek blog apakah terbanned atau tidak silahkan lihat melalui  http://www.bannedcheck.com/

masukkan domain kemudian cek melalui submit  ,seperti gambar berikut
keterangan diatas menandakan blog tidak terbanned oleh google. semoga bermanfaat

Ditulis oleh: news kompalmedia Updated at : 5:12:00 AM

0 komentar:

Post a Comment

komentarlah yang bijak dan membangun
Bila mengambil artikel , tautkan link http://kompalkampul.com

 




SUKA " BILA ARTIKEL BERMANFAAT


×